Posts

Showing posts from January, 2019

Nokia Laris Manis! 70 Juta Unit Terjual Sejak Comeback Ke Pasar Smartphone Dunia

Image
Sejak comeback ke pasar smartphone,ponsel pintar merek Nokia telah terjual sebanyak 70 juta unit di seluruh dunia,selama 2 tahun terakhir. Demikian informasi ini disampaikan oleh HMD Global selaku vendor Nokia di acara peluncuran Nokia 8.1, Desember tahun lalu,tepatnya hari Kamis,6 Desember 2018. Image source : hmdglobal.com Angka sebanyak 70 juta tersebut diketahui berasal dari penggabungan penjualan feature phone,seperti Nokia 106 dan 3310 4G, serta dari lini smartphone ber-OS Android seperti Nokia 6, 6.1, dan 7.1 terutama di pasar negara-negara berpenduduk banyak seperti China dan India serta di beberapa negara berkembang seperti Indonesia. Efek Nostalgia. Sebagai merek ponsel legendaris,ada unsur nostalgia di kalangan pengguna fanatik dari merek Nokia ini.Terbukti,sebanyak 56 juta dari perangkat yang terjual tersebut, atau sekitar 80 persennya, diboyong oleh pengguna laki-laki umur 35 tahun ke atas. Hal ini menandakan bahwa brand Nokia memang melekat kuat di benak s

Cara Memindahkan Foto,Video dan Gambar yang Tersimpan di Memori Internal Ponsel Ke Memori External Melalui Google Foto

Image
Hallo jumpa lagi teman  dengan Nokianisasi,Blog khusus yang menyajikan berita seputar ponsel pintar Nokia HMD Global dan Tips serta Trik dalam mengoptimalkan serta memaksimalkan kinerja ponsel Nokia Anda. Berbicara mengenai ponsel,tak akan lepas dari fungsi ponsel tersebut. Beberapa fungsi ponsel pintar jaman now diantaranya adalah sebagai alat pengambil gambar dan perekam video. Hal ini karena ponsel pintar saat ini sudah dilengkapi kamera yang cukup canggih untuk merekam maupun untuk memfoto. Hasil foto dan video tersebut tersimpan secara otomatis di galeri ponsel. Selain itu,kita juga tak akan lepas dari kegiatan browsing. Yang adakalanya ketika menemukan gambar dan video di internet,kita tergoda untuk mengunduhnya. Dan hasil unduhannya tersimpan di galeri ponsel. Sering pula untuk alasan tertentu,kita ingin menyimpan sesuatu baik berupa gambar maupun tulisan. Maka dengan cara tertentu,kita bisa menangkap gambar dan tulisan tersebut menjadi file gambar. Kegiatannya disebut Sc

Sekilas Spesifikasi Nokia Trio

Image
Hilite Spesifikasi Nokia Trio Hallo teman teman Nokianisasi.. Apa khabar semuanya? Moga baik-baik saja ya.. Kali ini Nokianisasi membawakan berita akan hadirnya ponsel baru dari Nokia bernama Nokia Trio. Kabar akan adanya kemunculan device baru merek Nokia ini datang dari channel youtube RTMC. Beberapa bocoran spesifikasi dan gambar Nokia Trio ini akan Anda ketahui di bawah ini. Spesifikasi Nokia Trio Oya,sebelum Nokianisasi membeberkan spesifikasi dari Nokia Trio ini, ada baiknya kita bahas sedikit tentang embel-embel Trio di belakang nama Nokia yang satu ini. RTMC menamai device yang satu ini kemungkinan diambil dari jumlah kamera yang terdapat pada bagian belakang Nokia ini yang memang berjumlah tiga buah,dengan konfigurasi berbentuk segi tiga. Anda bisa melihatnya pada gambar di bawah ini. Spesifikasi dari Nokia Trio ini cukup mentereng dan kekinian. 1.Mulai dari Dapur Pacu. Untuk CPU nya Nokia Trio ini menggunakan Qualcomm Snapdragon 636 yang sedang hits